Suatu hari seorang pemuda pulang dari luarnegeri. Ketika ditanya tetangganya tentang oleh-oleh yang dibawanya, ternyatahanya seekor burung Beo. Tetangganya keheranan.
"Apa sih istimewanya burung Beo,lu??," tanya sang tetangga.
"Ooo ... Lu nggak tau ya?," jawab sipemuda tersebut.
Sang pemuda itu mengangkat tangan kiri serayamemainkan jarinya. Ternyata spontan Beo itu bernyanyi lagu Pop. Selanjutnyakalau diangkat tangan kanan maka sang Beo menyanyi lagu Rock.
"Bagaimana kalau kedua tangandiangkat?," tanya tetangganya kagum.
"Coba saja sendiri!!," jawab sipemuda itu.
Si tetangga lalu mengangkat kedua tangannya.Sang Beo tersebut langsung berucap, "SATU-SATU ...GOBLOK!!!"
====================================================================
Iwan dan Susi mendatangi pengadilan untukmengurus perceraian.
"Saya ingin pisah dari barang rongsokanini," kata Susi emosional.
"Saya tidak bisa hidup dengan monsterini," balas Iwan.
"Berapa anak kalian?" kata hakim.
"Tiga," jawab Iwan.
"Tunggulah setahun lagi," kata sanghakim.
"Tambahlah satu anak lagi, supaya kalianmasing-masing mendapat dua anak."
"Tapi dengan potensi saya, bisa-bisa kaminanti malah mendapat anak kembar," kata Iwan.
"Apa? kembar?" Susi mencibir."Kalau saya hanya mengandalkan dia, belum tentu kami bisa punya tiga anakseperti sekarang."